Senin, 02 Juli 2012

Half Adder dan Full Adder

Half Adder dan Full Adder
Half Adder :
Rangkaian yang digunakan untuk penjumlahan dua bit biner.

contoh:
0+1=01
1+1=10

keterangan :
x y carry sum

Truth Table:

x yS C
0 00 0
0 11 0
1 01 0
1 10 1

Rangkaiannya:



 







Full Adder :
Rangkaian yang digunakan untuk penjumlahan tiga bit biner.

contoh:
0+1+0=01
1+0+1=10

keterangan :
carry in x y carry out sum

Truth Table:

x y Ci S Co
0 0 00 0
0 0 11 0
0 1 01 0
0 1 10 1
1 0 01 0
1 0 10 1
1 1 00 1
1 1 11 1

Rangkaiannya:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar